Ada sekilas buku yang menjelaskan tentang bagaimana cara menggerakkan kursor tanpa menggunakan mouse??Wah terlintas ilmu ini belum saya ketahui jadi saya ikuti langkah2nya. Memang pas saya jalankan di laptop saya saya tidak berhasil malah kebingungan tapi pas saya jalan kan di PC ternyata bisa juga. Bagi yang tidak punya mouse karena rusak atau males belinya karena ga punya uang hehehe Anda bisa menggunakan cara ini agar Anda tetap bisa menggunakan komputer anda dengan baik. Jika Anda ingin tau selengkapnya tentang ini mari ikuti langkah berikut ini.
1. Tekan tombol ALT + Shift + NumLock secara bersamaan. Cara ini akan memunculkan windows MouseKeys.
2. Kemudian klik tombol Settings, beri tanda centang pada pilihan Use MouseKeys.
3. Nah sampai di sini fungsi mousekeys sudah aktif. Silahkan coba menggerakkan kursor menggunakan tombol-tombol angka di keypad numerik. Angka 1, 2, 3, 4, 6, 7, 8, dan 9 digunakan untuk menggerakkan kursor ke atas, bawah, samping kanan/kiri, dan ke arah diagonal. Sedangkan angka 5 berfungsi seperti tombol "klik" pada mouse. Untuk "drag & drop" gunakan kombinasi angka dengan tombol "insert".
4. Selesai, itulah yang saya ketahui tentang cara menggerakkan kursor tanpa mouse. Salam succes...
8 komentar:
keren juga tuh.. bisa buat ngerjain orang..
salam kenal Mas bro..
ngerjain gimana,,ga nyambung gan??
artikelnya banyak yang bermanfaat, terima kasih udah berbagi ilmu dan hal tsb saya pastikan bentuk dari sebuah ibadah, artinya dapat pahala hehehe.. salam kenal bro :)
Ok terima kasih mas...salam kenal juga??
oke mantap bro..
thanks infoy!!
oc banget untuk pemula nih....salam.
Ok trimakasih atas partisipasinya???
Pada Windows7 ketika kita menekan Alt+Shift+NumLock maka akan muncul di layar monitor kotak dialog yang berisi konfirmasi apakah kita akan mengaktifkan fungsi Mouse Key (Do you want to turn on the mouse key?)
Pilih saja Yes untuk melanjutkan atau No bila sebaliknya.
Posting Komentar